PENGARUH KUALITAS, MEREK, LABEL, DAN KEMASAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KOSMETIK WARDAH DI TOSERBA BOROBUDUR KEDIRI
Kata Kunci:Kualitas, Merek, Label, Kemasan,KeputusanPembelian.
Persepsi konsumen terhadap kondisi atribut produk cosmetik Wardah, keputusan konsumen dalam memilih cosmetikWardah, dan hubungan antara atribut produk (X) secara parsial dan simultan terhadap keputusan konsumen (Y) dalam membeli cosmetik Wardah. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Atribut Produk (X) yang meliputi: (kualitas (X1), merek (X2), label (X3), kemasan (X4) dan variabel terikatnya yaitu Keputusan pembelian (Y). Penelitian ini merupakan penelitian jenis rancangan deskriptif korelasional.
Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa: (1) atribut produk berdasarkan variabel atribut kualitas sebagian besar responden menyatakan setuju , (2) atribut produk berdasarkan variabel atribut merek sebagian besar responden menyatakan sangat setuju, (3) atribut produk berdasarkan variabel atribut label sebagian besar responden menyatakan setuju, (4) atribut produk berdasarkan variabel atribut kemasan sebagian besar responden menyatakan sangat setuju.Konsumen menyatakan setuju untuk keputusan pembelian konsumen. Kualitas tidak berpengaruh secara parsial dan signifikansi terhadap keputusan pembelian, merek tidak berpengaruh secara parsial dan signifikansi terhadap keputusan pembelian, label tidak berpengaruh secara parsial dan signifikansi terhadap keputusan pembelian, kemasan berpengaruh secara parsial dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Sedangkan secara simultan dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh positif signifikan atribut produk (kualitas, merek, label, kemasan) terhadap keputusan pembelian.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
|
Pengarang |
Mungki Damayanti / 14418081 - Personal Name
|
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
1035/FE/2018 DAM p |
Klasifikasi |
1035/FE/2018 DAM p |
Judul Seri |
|
GMD |
Skripsi Ekonomi Manajemen |
Bahasa |
Indonesia |
Penerbit |
F.Ekonomi |
Tahun Terbit |
2018 |
Tempat Terbit |
KEDIRI |
Deskripsi Fisik |
|
Info Detil Spesifik |
|